
Tirtayasa,
Berita Pontirta – bertempat di SD Negeri Alang-alang Kecamatan Tirtayasa, Forum
Silaturahmi Tenaga Administrasi Sekolah (FORSI TAS) Kecamatan Tirtayasa gelar
rapat bulanan pada hari sabtu lalu. 2/3/2019.
Dalam rapat bulanan
yang di adakan sabtu (2/3/2019) ini dihadiri oleh sebanyak 26 Tenaga
Administrasi Sekolah tingkat SD se Kecamatan Tirtayasa.
Acara dimulai sekitar
pukul 10 pagi. Dalam sambutan singkatnya ketua Forsi Tas Tirtayasa...